"Pak," seorang murid laki-laki mengacungkan tangan dengan tampang aneh-antah karena terjadi sesuatu, atau emang tampangnya udah aneh semenjak lahir.
"Iya, ada apa?" tanyaku bersemangat. Aku sangat senang menghadapi siswa yang kritis dan banyak nanya.
"Pak, si Kesu kesurupan lagi, gimana nih, Pak? Saya takut," jawab murid itu dengan tampang kayak mau dimasukin ke kandang macam. Saat aku liat Mr. Kesu, ternyata tampangnya lebih serem daripada macan! Sejujurnya aku juga bingung mau ngapain.
"Oke oke. Sekarang, bawa dia ke UKS." Berhubung sebagian besar cowok yang biasanya bertugas ngangkut Kesu lagi kena setrap gara-gara kemaren ga masuk, aku pun mencalonkan diri ikutan ngangkat. Oh em ji, beratnya jauh dari dugaanku... minta ampun!
Tidak disangka, aku harus berhadapan dengan karung beras yang lagi kesurupan. Tuhan, apa salahku? Apa dosaku hingga Kau lakukan ini? Apakah ini akhir dari hidupku?
***
Anton, seorang mahasiswa yang tidak pernah menyangka dirinya akan menjadi guru harus menghadapi cobaan ini. Kini, menjadi panutan adalah tugas yang harus diembatnya, eh diembannya. Berbeda dengan guru yang secara umum berwibawa, tegas, dan menakutkan... guru yang satu ini justru konyol, lucu, dan menggemparkan.
Selamat belajar... dan tertawa!
-Bukune-
Ratings and reviews
3.8
49 reviews
5
4
3
2
1
Adi Putra Arimbawa
Flag inappropriate
October 21, 2016
I've bought this book (real book) when I was on high school. It's not the best written novel I've read but the moral value the author give is motivate me to becoming what I am now. It's been 5 years and I lost the book but fortunately the e-book was released, and it's been a pleasure I could read this again.
Reading information
Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.