Panduan Lengkap Sulam

Tiara Aksa
Ebook
66
Pages

About this ebook

Menyulam ternyata mudah dan merupakan kegiatan yang sangat menyenangkan. Jika kita memiliki kemauan dan ketelatenan, maka karya yang indah akan tercipta dan merupakan kebanggaan tersendiri bagi pembuatnya. Inspirasi serta kreativitas akan terus tergali jika Anda terus melakukan eksperimen dalam menyulam.
Buku ini merupakan kelanjutan dari buku-buku sulam sebelumnya yang sengaja dibuat atas permintaan pembaca yang sangat merespon dan antusias untuk mempelajari teknik sulam yang begitu beragam.
Dalam buku ini, penulis memberikan beberapa teknik sulam yang bisa dipakai untuk sulam pita, sulam benang, maupun sulam payet (monte), dan pengenalan tentang sulam stumpwork.

Tiara Aksa

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.