Kepribadian Dan Politik Bank Perkreditan Rakyat

· Deepublish
Ebook
171
Pages

About this ebook

Menghadapi era persaingan yang semakin kompetitif, banyak perusahaan yang mempersiapkan diri dengan membenahi segala sesuatu yang ada di dalam perusahaan

seperti sumber daya yang dimiliki (sumber daya manusia, alam dan teknologi), manajemen, serta strategi yang dijalankan dalam memproduksi barang dan jasa. Untuk itu

diperlukan sumber daya manusia yang memiliki kompetensi yang diharapkan oleh perusahaan. Agar sumber daya manusia yang ada diperusahaan berkualitas diperlukan individu yang senantiasa berdedikasi tinggi, dan professional yang mampu

memberikan sumbangan berarti bagi perusahaan. Sumber daya manusia merupakan salah satu faktor penting dalam suatu kegiatan perusahaan. Dengan pengetahuan,

keterampilan, tenaga dan segala hal yang dimiliki sumber daya manusia akan mampu menjamin lancarnya kegiatan suatu organisasi atau perusahaan. Oleh karena itu dibutuhkan pemberdayaan sumber daya manusia yang efektif dan efesien. Pemberdayaan sumber daya manusia menjadi menjadi suatu kegiatan yang penting karena menurut Rokhman (2002) pemberdayaan sumber daya manusia merupakan suatu strategi untuk memperbaiki sumber daya manusia dengan pemberian tanggung jawab dan kewenangan terhadap mereka yang nantinya diharapkan dapat memungkinkan mereka mencapai kinerja yang lebih tinggi di era yang selalu berubah secara dinamis, sehingga perusahaan dapat memiliki keunggulan kompetitif dalam menghadapi persaingan bebas tersebut. 

Buku Kepribadian Dan Politik Bank Perkreditan Rakyat ini diterbitkan oleh penerbit deepublish dan tersedia juga versi cetaknya.

About the author

Kartono.,SE.,M.Si. Dosen STIE Yasmi Cirebon sejak tahun 2003. Pendidikan S1 (Sarjana Ekonomi dari Program Studi Manajemen, IKOPIN Bandung 2002). Meraih gelar M.Si
(Magister Ilmu Manajemen) dari Pascasarjana Fakultas Ekonomi & Bisnis, UNPAD, 2011 melalui beasiswa BPPS DIKTI Kemdikbud. Selanjutnya melanjutkan Studi Program
Doktor Ilmu Manajemen di Pascasarja Fakultas Ekonomi & Bisnis, UNPAD melalui beasiswa BPPDN DIKTI Kemdikbud 2013. 

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.