Mulai

Kenali Konsol Google Play dan semua cara penggunaannya untuk membuat, menumbuhkan, dan membagikan aplikasi atau game Anda. Di sini, Anda akan menemukan informasi berguna tentang cara memulai, ditambah banyak referensi untuk membantu mencapai sasaran bisnis Anda.

Pelajari dasar-dasarnya

Mulai dengan memahami apa itu Konsol Google Play dan cara menggunakannya.

Apa itu Konsol Google Play?

Konsol Google Play adalah tempat Anda dapat memublikasikan aplikasi atau game dan memantau performanya di Google Play. Fitur kami memungkinkan Anda menguji aplikasi, meningkatkan kualitasnya, menghasilkan pendapatan, dan lainnya.

Cara menggunakan Konsol Google Play

Baca panduan langkah demi langkah kami tentang cara mendaftar akun Konsol Google Play dan mulai menggunakan fitur dan alatnya.

Pelajari referensi lainnya

Panduan untuk Konsol Google Play

Tips, tren, dan gagasan level industri untuk developer aplikasi dan game.

Pelajari lebih lanjut

Mulai tutorial Play Academy

Temukan fitur untuk membantu Anda mulai menggunakan Konsol Google Play.

Pelajari tutorial

Kunjungi Pusat Bantuan Google

Pelajari topik dan masalah spesifik di Pusat Bantuan Google secara lebih mendalam.

Kunjungi Pusat Bantuan Google

Siap untuk memulai?

Pilih jenis akun Konsol Google Play yang tepat dan mulailah memublikasikan dan membagikan aplikasi Anda.