4,0
17 rb ulasan
500 rb+
Hasil download
Rating konten
Semua Umur
Gambar screenshot
Gambar screenshot
Gambar screenshot
Gambar screenshot
Gambar screenshot
Gambar screenshot
Gambar screenshot
Gambar screenshot

Tentang aplikasi ini

POS Aja merupakan aplikasi resmi PT Pos Indonesia (Persero) yang dapat digunakan oleh para pebisol maupun seluruh masyarakat untuk melakukan pengiriman pesanan
surat atau paket. Dengan aplikasi ini pelanggan dapat melakukan sendiri entri data pengirimannya dan melakukan permintaan penjemputan kiriman dilokasi pengiriman/pelangan.
Kiriman langsung dijemput oleh petugas pickup (Oranger & Faster) ke lokasi pengirim yang melakukan order.
Diupdate pada
6 Nov 2023

Keamanan Data

Keamanan dimulai dengan memahami cara developer mengumpulkan dan membagikan data Anda. Praktik privasi dan keamanan data dapat bervariasi berdasarkan penggunaan, wilayah, dan usia Anda. Developer memberikan informasi ini dan dapat memperbaruinya seiring waktu.
Tidak ada data yang dibagikan kepada pihak ketiga
Pelajari lebih lanjut cara developer menyatakan pembagian data
Aplikasi ini dapat mengumpulkan jenis data berikut
Lokasi, Info pribadi, dan 3 lainnya
Data dienkripsi saat dalam pengiriman
Anda dapat meminta agar data dihapus

Rating dan ulasan

4,0
16,8 rb ulasan
Reni Susanti
26 Juli 2024
Sayang sekali pengiriman barang tidak sesuai note saya, padahal sudah saya note langsung ke tempat dan penerima nya. Namun di sampaikan di gedung nya saja itu pun ketika kami cari di resepsionis nya ternyata sudah di berikan di security tenant lain. JD kami agak kesulitan minta tolong orang yg ada di sana untuk mencari paket kami karena yg di titipkan tidak lgsung menyampaikan ke yg bersangkutan.. sangat kecewa.
13 orang merasa ulasan ini berguna
Apakah konten ini berguna bagi Anda?
Abdul Aziz Assaifi
29 Mei 2024
Ngirim dokumen selembar ke kota yg sama beda wilayah ongkosnya mahal, make layanan express tapi ga express sama aja kaya reguler, status palet ga mudah di mengerti kaya ekspedisi laen yg informasi nya jelas paket ada di mana, bahasa yg mudah di mengerti, posisi kurir dan identitas kurir bisa di ketahui
10 orang merasa ulasan ini berguna
Apakah konten ini berguna bagi Anda?
Riski Adil
21 Agustus 2024
Masih banyak bug dan error nya. Petugas dilapangan sepertinya tidak di briefing cara penggunaan dan alur kerja dari Aplikasi sehingga user yang direpotkan. Sekelas Aplikasi BUMN tapi hasilnya jauh dari kata efektif. Sangat disayangkan karena kesalahan/bug aplikasi dan kurangnya pelatihan petugas seakan akan malah user yang disalahkan. Kalau ada nilai minus maka akan saya kasih nilai minus ⭐️ 5
10 orang merasa ulasan ini berguna
Apakah konten ini berguna bagi Anda?

Yang baru

Peningkatan performa aplikasi