Aplikasi Monitoring Operasional Sistem Service adalah solusi digital yang membantu perusahaan dalam memantau, mengelola, dan mendapatkan notifikasi secara real-time terkait aktivitas dan status sistem internal.
Fitur utama aplikasi mencakup:
1. Monitoring Real-Time: Pemantauan langsung terhadap kondisi sistem service perusahaan.
2. Notifikasi Otomatis: Terima pemberitahuan instan saat ada event penting terjadi.
3. Akses Aman Berbasis Web: Integrasi aman dengan sistem internal melalui otentikasi kuat.
4. Kontrol Versi Aplikasi: Hanya versi terbaru yang bisa digunakan untuk menjaga keamanan data.
5. Didesain untuk meningkatkan efisiensi dan responsivitas operasional.
ଗତ ଅପଡେଟର ସମୟ
ଜୁନ 10, 2025