Algoritma & Pemrograman Menggunakan Matlab (Matrix Laboratory)

· Prenada Media
4.1
10 reviews
Ebook
228
Pages

About this ebook

Buku ini merupakan buku pendukung mata kuliah pemrograman dasar yang diajarkan pada berbagai jurusan di lingkungan Perguruan Tinggi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) dan Teknik tingkat sarjana atau diploma. Buku ini akan membantu mahasiswa untuk melakukan berbagai komputasi dan visualisasi model matematika bidang Sains dan Teknik dengan menggunakan program komputer menggunakan MATLAB. Kompetensi yang dapat dicapai setelah mempela-jari buku ini adalah: Memahami dasar-dasar pemrograman terstruktur menggunakan MATLAB. Mengenal operasi-operasi dasar dalam MATLAB. Menggunakan fungsi-fungsi standar dalam MATLAB untuk aplikasi dalam bidang sains. Menyusun program komputer untuk komputasi berbagai model matematika dalam bidang sains dengan menggunakan MATLAB. Menyusun program komputer untuk visualisasi . berbagai model matematika dalam bidangsains dengan menggunakan MATLAB.

-PrenadaMedia-

Ratings and reviews

4.1
10 reviews
julianti julianti
May 3, 2023
bagus dan sangat membantu
Did you find this helpful?
Avaii buset
May 2, 2018
Bukunya bagus enak di baca
Did you find this helpful?
hernawan wahyu
September 18, 2023
bukunya mudah dipahami
Did you find this helpful?

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.