Beda Agama Hidup Rukun

· Bitread Publishing
Ebook
146
Pages

About this ebook

Buku ini terinspirasi oleh sebuah kondisi kerukunan antar-umat beda agama di Pesantren Bali Bina Insani Yayasan La Royba (BBI-YLR) Tabanan Bali. Guru Muslim dan Hindu saling membangun kerukunan dalam memberikan ilmunya kepada para santri. Paradigma Pesantren BBI-YLR dalam merekrut guru-guru beragama Hindu didasari oleh sikap toleran.


Konstruksi kerukunan antar-umat beda agama di Pesantren BBI-YLR merupakan praktik terbaik (best practice) yang dapat direplikasi oleh banyak pihak di banyak tempat. Lebih dalam tentang konstruksi kerukunan ini dapat dipahami melalui buku Beda Agama Hidup Rukun yang merupakan hasil penelitian lapangan bersifat kualitatif di sebuah tempat yang memang memberikan contoh terbaik bagi kerukunan umat.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.