Boma's Guide Hong Kong: Panduan Liburan dan Jalan-Jalan ke Hong Kong Secara Mandiri

· Bomanta
4,2
8 Rezensionen
E-Book
166
Seiten

Über dieses E-Book

Dulu saya pikir yang namanya ke Hong Kong itu susahnya setengah mati, udah logat bahasanya Kanton, kotanya sibuk banget, dan itu negara lumayan jauh dari Indonesia tercinta ini.

Akhirnya saya beranikan ke Hong Kong secara mandiri alias ga' ada tur atau travel agen yang membantu saya. Tantangan kali ini adalah membawa istri dan seorang bayi kecil kami yang baru berumur 1 tahun....kebayang kan gimana ribetnya!!!

Pengalaman-pengalaman itu saya tulis hingga akhirnya jadi sebuah ebook atau Digital Travel Guide dalam bahasa Indonesia yang "casual" sehingga menyenangkan untuk dibaca dan dipahami. 

Selain bercerita tentang referensi-referensi tempat wisata di Hong Kong, saya juga menuliskan puluhan restoran-restoran halal buat teman-teman yang beragama Islam, rekomendasi hotel dari yang mulai kelas backpacker hingga hotel berbintang yang bisa bikin uang jajan teman-teman selama 3 bulan bisa habis dalam 1 malam. Selain itu masih ada juga informasi tentang jenis-jenis transportasi di Hong Kong dan cara menggunakannya. 

Bewertungen und Rezensionen

4,2
8 Rezensionen

Autoren-Profil

Bomanta adalah seorang travel blogger yang gemar melakukan perjalanan ke luar negeri secara mandiri atau tanpa agen perjalanan wisata. Dari setiap perjalanan yang telah dilakukan selama ini, Boma mulai membuat ebook yang berisi cerita perjalanan dan tips melakukan liburan ke luar negeri secara independen. 

Beberapa kali Boma memimpin sendiri tur-tur kecil bernuansa edukasi yang secara sengaja mengajarkan para peserta tur-nya untuk "kesasar" di luar negeri, hal ini dia lakukan untuk membuat para newbie traveler menjadi berani dan mampu mengendalikan rasa takut yang kerap kali datang ketika berlibur seorang diri.  

Dieses E-Book bewerten

Deine Meinung ist gefragt!

Informationen zum Lesen

Smartphones und Tablets
Nachdem du die Google Play Bücher App für Android und iPad/iPhone installiert hast, wird diese automatisch mit deinem Konto synchronisiert, sodass du auch unterwegs online und offline lesen kannst.
Laptops und Computer
Im Webbrowser auf deinem Computer kannst du dir Hörbucher anhören, die du bei Google Play gekauft hast.
E-Reader und andere Geräte
Wenn du Bücher auf E-Ink-Geräten lesen möchtest, beispielsweise auf einem Kobo eReader, lade eine Datei herunter und übertrage sie auf dein Gerät. Eine ausführliche Anleitung zum Übertragen der Dateien auf unterstützte E-Reader findest du in der Hilfe.