Tentang Hidup yang Bajik

BASABASI
4.3
11 reviews
Ebook
400
Pages

About this ebook

“... jika ada orang yang mampu menganggap cobaan sebagai anugerah dan kuat menjalani hidup, orang yang tak terganggu oleh tekanan atau terhasut hasrat, orang yang tidak tertarik sama sekali oleh kepuasan yang semu – jika orang seperti itu memang ada, maka dia sudah pasti berbahagia.”

-Cicero

Bagi orator Romawi yang hebat dan negarawan, Cicero, 'kehidupan yang baik' adalah kehidupan yang penuh kepuasan dan kebajikan moral - dan keduanya saling terkait satu sama lain. Buku ini menyatukan berbagai renungannya tentang pentingnya integritas moral dalam mencari kebahagiaan. Dalam esai yang sangat artikulatif, meditatif, dan inspirasional, Cicero menyajikan pandangannya tentang pentingnya persahabatan dan pengabdian untuk negara dan keluarga, dan menguraikan sistem etika praktis yang jelas sekaligus sederhana dan universal. Karya ini menawarkan refleksi abadi terhadap kondisi manusia dan wawasan yang menarik dari salah satu pemikir terbesar Roma Kuno.


Ratings and reviews

4.3
11 reviews

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.