Dirgahayu Dwijatmoko

· Sanata Dharma University Press
5,0
4 avis
E-book
255
Pages

À propos de cet e-book

Menurut sosiolog Prancis Marcel Mauss dalam bukunya yang terbit pada pertengahan abad ke-20 dan diterjemahkan ke dalam bahasa Inggris, The Gift, tepat 55 tahun yang lalu, sebuah hadiah diberikan kepada orang yang kita kasihi untuk tiga alasan: mengkomunikasikan perasaan, memberikan penghargaan, dan menjalin hubungan. Dirgahayu Dwijatmoko dipersembahkan kepada Dr. Benedictus Bherman Dwijatmoko, M.A. yang merayakan ulang tahun ke-65 pada 12 Oktober 2021 untuk lebih dari ketiga alasan yang diutarakan oleh Mauss. Dirgahayu Dwijatmoko berisi 8 tulisan ilmiah-populer yang erat dengan karya dan pengabdian Pak Dwi dan 6 artikel ilmiah seputar linguistik yang ditekuni oleh Pak Dwi. Keempatbelas penyumbang tulisan adalah para sahabat, rekan kerja, dan mantan mahasiswa Pak Dwi. Tidak semuanya ilmuwan sebidang tetapi perjumpaan dan interaksi akademik maupun sosiokultural membuat mereka ingin memberikan kenangan khusus berupa tulisan untuk seorang Dwijatmoko pada momen istimewa ini. Meskipun demikian, pada dasarnya pusparagam tulisan ini adalah kado yang dapat kita tilik bersama isinya.

Notes et avis

5,0
4 avis

À propos de l'auteur

Dr. Albertus Budi Susanto, S.J. adalah Ketua Peneliti Lembaga Studi Realino (LSR) Sanata Dharma. Penulis merupakan seorang rohaniwan dan antropolog Indonesia. Saat ini, ia berprofesi sebagai dosen di Program Pascasarjana Ilmu Religi dan Budaya Universitas Sanata Dharma Yogyakarta sekaligus menjabat sebagai Direktur Lembaga Studi Realino di universitas yang sama sejak tahun 1990.

Kontributor penulis buku ini adalah para sivitas akademika Universitas Sanata Dharma Yogyakarta

Prof.Dra. Novita Dewi, M.S., M.A. (Hons.), Ph.D. adalah seorang profesor penuh di bidang sastra yang mengajar berbagai mata pelajaran sastra di program sarjana dan pascasarjana di Universitas Sanata Dharma, Yogyakarta. Dia menerbitkan secara internasional maupun jurnal terakreditasi nasional. Minat penelitiannya meliputi Sastra Postkolonial, Budaya Populer, Pendidikan Bahasa, dan Studi Penerjemahan.

SDU Press (Sanata Dharma University Press) adalah pendukung penerbitan e-book ini.

Donner une note à cet e-book

Dites-nous ce que vous en pensez.

Informations sur la lecture

Smartphones et tablettes
Installez l'application Google Play Livres pour Android et iPad ou iPhone. Elle se synchronise automatiquement avec votre compte et vous permet de lire des livres en ligne ou hors connexion, où que vous soyez.
Ordinateurs portables et de bureau
Vous pouvez écouter les livres audio achetés sur Google Play à l'aide du navigateur Web de votre ordinateur.
Liseuses et autres appareils
Pour lire sur des appareils e-Ink, comme les liseuses Kobo, vous devez télécharger un fichier et le transférer sur l'appareil en question. Suivez les instructions détaillées du Centre d'aide pour transférer les fichiers sur les liseuses compatibles.