Finding God (Menemukan Tuhan): Menyusun Kembali Kepingan Sains & Spiritual

· Orbit Indonesia
4.8
59 reviews
Ebook
440
Pages

About this ebook

Buku ini adalah sebuah perjalanan dalam memahami kehidupan melalui pembelajaran, perenungan, serta pengalaman, dan menjawab pertanyaan besar manusia, yaitu mengapa segalanya ini ada.

Kehidupan sangat menarik bahkan ajaib. Dengan semakin memahaminya, banyak pula rahasianya terungkap. Manusia semakin dibuat terpesona, takjub, kagum olehnya dan manusia sewajarnya merasa sangat beruntung, bersyukur, sekaligus rendah hati seolah terpilih untuk menyaksikan semua itu dan menjadi saksi Penciptanya. Satu yang menggubah dan mengorkestrai segalanya mulai dari subatomik sampai ke bintang terbesar dan terjauh. Satu yang menciptakan kita. Tuhan.

Dan hanya dengan sikap inilah Tuhan mengungkapkan pesan-pesan rahasia-Nya. Bagaikan rahasia kuno yang dijaga sangat ketat dengan pintunya yang hanya bisa dibuka oleh sebentuk anak kunci. Anak kunci itu hanya bisa diputar dengan kerendahan hati, cinta, ketulusan, dan iklhas.

Buku ini mengulas sains dan spiritualitas secara gamblang dan lugas. Siapa pun dapat menikmatinya dan ikut serta menjadi saksi keutuhan realita ini.

Buku ini untuk anda yang sedang mencari kebenaran sejati, ingin mengetahui bagaimana sesungguhnya hubungan manusia dengan Tuhan, dan yang paling terpenting; mengapa Tuhan menciptakan kita.

Ratings and reviews

4.8
59 reviews
Jati Waluyo
February 28, 2021
Saat membaca buku ini, Anda akan belajar memahami tentang sains yang berujung romantis dan logika yang berujung cinta. "Jika paham, maka terjadilah". ~ER. Recommended book!
2 people found this review helpful
judge pau
March 3, 2021
upaya menjelaskan kedudukan sains dan agama dlm hidup, yg terbaik yg pernah saya baca, sejauh ini. wajib buat yg dewasa, waras dan selalu bertanya-tanya.... Best effort in describing the role of science and religions in life, so far. Must-have for the curious ones...
3 people found this review helpful
Diah Fridari
February 27, 2021
Dua sisi yang dulu seolah-olah jauh terpisah...Science dan Spirituality, kini semakin mendekat dan Penulis menyampaikannya dengan bahasa yang mudah dipahami. Recommended for the seekers... enjoy finding your God! Thank You, Mas Erianto!
2 people found this review helpful

About the author

Erianto Rachman adalah seorang Pengusaha, Healer, Master Reiki dan Penulis, yang mengawali karya tulisanya di blog sejak 2007 dan sudah diseminarkan sejak 2016 di berbagai tempat di Indonesia dan Malaysia.

Ia juga seorang pencari atau pejalan spiritual dengan belajar ke banyak guru sampai ke Mesir. Perjalanan spiritualnya dimulai di tahun 1999 bersamaan dengan meditasi pertamanya yang tak pernah putus hingga sekarang.

Buku ini adalah ringkasan pencarian dan perjalanannya dalam mencari dan menemukan Tuhan.

Orbit Indonesia

Orbit Indonesia

Orbit Indonesia

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.