Budi Daya Lobster Air Tawar untuk Pemula

· Bhuana Ilmu Populer
4.0
4 reviews
Ebook
87
Pages

About this ebook

Lobster air tawar merupakan salah satu makanan yang mempunyai cita rasa yang tinggi. Banyak orang yang menganggap menu lobster adalah menu makanan yang wah sehingga lobster memiliki harga jual yang istimewa. Tak jarang orang rela merogoh kocok untuk bisa menikmati kelezatan lobster. Hal ini bisa dijadikan peluang usaha bahkan bagi pemula sekalipun. Indonesia memiliki iklim tropis dua musim, tentunya sangat cocok untuk budi daya lobster air tawar. Bisa dikatakan budi daya lobster air tawar lebih mudah ketimbang jenis udang air tawar lainnya. Lahan pemeliharaannya pun tak memakan banyak tempat, bisa menggunakan akuarium ataupun kolam semen yang ukurannya bisa kita sesuaikan dengan lahan yang kita miliki. Selain itu, keunggulan lobster air tawar adalah tidak mudah terserang penyakit dan tidak mudah stress. Buku ini hadir untuk memberikan informasi kepada Anda yang ingin memulai usaha budi daya lobster air tawar. DIharapakan peternak lobster air tawar mampu menghasilkan lobster air tawar dengan kualitas optimal dan keuntungan maksimal.

Ratings and reviews

4.0
4 reviews

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.