Majalah Asy-Syariah edisi 107: Tahdzir, Syariat yang Dicibir

Oase Media -Yogyakarta
5.0
95 reviews
Ebook
101
Pages

About this ebook

“Janganlah kita disibukkan dengan tahdzir,” “Tahdzir memecah belah umat,” adalah ungkapan-ungkapan untuk mengebiri atau mengerdilkan syariat tahdzir. Padahal tahdzir sejatinya adalah senjata, terus kita sandang kapan dan di mana pun, namun hanya digunakan saat diperlukan. Amat naif jika ada yang mengatakan bahwa Ahlus Sunnah yang dibahas sedikit-sedikit adalah tahdzir.

Islam menyuguhkan keseimbangan. Agama ini mengajarkan kebaikan sekaligus memperingatkan dari keburukan. Islam mengajak kepada tauhid, juga menyeru untuk meninggalkan segala bentuk kesyirikan. Islam mendekatkan umatnya ke jalan yang lurus, di sisi lain juga menjauhkan umatnya dari jalan kesesatan. Jauh-jauh hari Rasulullah telah memperingatkan akan adanya “dai-dai” yang berada di jalan-jalan yang menyimpang, yang senantiasa menyeru umat untuk menjauh dari jalan yang lurus. Banyaknya kesesatan yang dipasarkan sekaligus dai penyesatnya, jelas membutuhkan penyeimbang. Islam pun mensyariatkan tahdzir, yakni memperingatkan umat dari kesesatan secara umum atau memperingatkan umat dari “dai” tertentu secara khusus. Maka dari itu, mari kita berkaca, jangan sampai kita menyembunyikan fanatisme buta untuk menolak tahdzir. Baca ulasan tentang tahdzir di edisi ini.

Ratings and reviews

5.0
95 reviews
Rila Alyussa
January 21, 2017
Kok nggak ada Asy-Syariah terbaru? Padahal pangsa pasar dakwah digital selalu ada lho. Termasuk saya. Hehehe. Tolong majalah terbaru segera convert ke digital dong.
2 people found this review helpful
Did you find this helpful?
al Walid (Khalid)
December 28, 2020
Ebook yang terbaik. Amat sesuai dengan amalan para salaf dalam usaha menjaga syiar islam agar kembali murni dan suci seperti dinera salaf terdahulu. Jazakumullahu khairan buat antum sidang redaksi.
Did you find this helpful?
A Google user
July 16, 2018
Barakallahu fiikum, semoga memberi pencerahan bagi mereka yg berpikiran tahdzir adalah ghibah #senyunm
Did you find this helpful?

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.