PENCEGAHAN KONFLIK SOSIAL DAN PENANGGULANGAN KENAKALAN REMAJA

· · · · · · · ·
· EDU PUBLISHER
5,0
5 mnenj
E-knjiga
104
Strani

O tej e-knjigi

Dampaknya adalah Ketika proses belajar anak terhenti, sehingga menyebabkan kemampuan siswa menurun, maka situasi ini harus kita waspadai. Sebab ada risiko yang mengancam kondisi siswa, antara lain: Pertama, terjadinya gangguan tumbuh kembang anak, dalam hal ini dapat dipicu oleh kesenjangan kualitas dan akses pembelajaran online sehingga anak-anak dengan kondisi sosial ekonomi berbeda dapat memiliki capaian pendidikan yang berbeda. Akibat lanjutannya, tingkat partisipasi menurun sehingga proses tumbuh kembang anak terganggu baik pada aspek kognitif, psikomotorik, maupun afektif; Kedua, adanya Tekanan Psikologis dan Sosial, yakni rasa jenuh dan tekanan pembelajaran online, ditambah dengan minimnya interaksi dengan guru, teman dan lingkungan sekitar dapat menyebabkan siswa stres. Orang tua, kondisi dan lingkungan yang tidak bijak serta tidak kondusif dalam proses anak belajar di rumah dapat memicu timbulnya tekanan psikologis bagi siswa itu sendiri. Tekanan psikologis dapat muncul karena pemahaman dan pengetahuan orang tua ataupun lingkungan sekitar tentang proses belajar minim.

Pada awal tulisan, pembaca digiring untuk menganalisis dampak learning loss tersebut dengan cara dihadapkan pada permasalahan serta fakta-fakta empiris tentang konflik sosial yang terjadi di kalangan pelajar dalam wujud perilaku yang mengarah pada kenakalan-kenakalan yang menimpa para kawula muda serta upaya-upaya yang dilakukan sebagai bentuk penanggulangannya.

Buku ini disusun secara runut, sistematis, empirik dan komparatif dengan menampilkan beberapa sekolah sebagai lokus kajian sehingga menunjukkan adanya pemikiran berimbang terhadap fenomenologi kenakalan remaja yang terjadi di lingkup persekolahan secara makro. Peran stakeholders pendidikan menempati posisi strategis untuk berkolaborasi dengan lembaga persekolahan untuk melakukan sosialisasi, edukasi serta mitigasi terhadap berbagai kemungkinan terpicunya perilaku menyimpang di kalangan remaja/pelajar. 


Ocene in mnenja

5,0
5 mnenj

Ocenite to e-knjigo

Povejte nam svoje mnenje.

Informacije o branju

Pametni telefoni in tablični računalniki
Namestite aplikacijo Knjige Google Play za Android in iPad/iPhone. Samodejno se sinhronizira z računom in kjer koli omogoča branje s povezavo ali brez nje.
Prenosni in namizni računalniki
Poslušate lahko zvočne knjige, ki ste jih kupili v Googlu Play v brskalniku računalnika.
Bralniki e-knjig in druge naprave
Če želite brati v napravah, ki imajo zaslone z e-črnilom, kot so e-bralniki Kobo, morate prenesti datoteko in jo kopirati v napravo. Podrobna navodila za prenos datotek v podprte bralnike e-knjig najdete v centru za pomoč.