Potensi Investasi di Provinsi Gorontalo

· Deepublish
E-book
266
Pages

À propos de cet e-book

 Gorontalo adalah sebuah Provinsi di Indonesia yang lahir pada tanggal 05 Desember tahun 2000. Seiring dengan munculnya pemekaran wilayah yang berkenaan dengan Otonomi Daerah di Era Reformasi, provinsi ini kemudian dibentuk berdasarkan Undang-Undang Nomor 38 Tahun 2000, tertanggal 22 Desember dan menjadi Provinsi ke-32 di Indonesia. Sebagai provinsi yang otonom, provinsi gorontalo telah melakukan berbagai inovasi dalam percepatan pembangunan di berbagai sektor ekonomi seperti sektor pertanian, peternakan, perkebunan, perikanan, kehutanan, pertambangan, serta perindustrian dan perdagangan. Sebagai daerah yang berhadapan langsung dengan berbagai negara di teras utara Sulawesi, maka Provinsi Gorontalo sangat strategis dalam pengembangan wilayah dan menjadi kawasan strategis nasional bidang perbatasan negara.

Buku ini mengungkap sisi potensi dan peluang investasi di Provinsi Gorontalo yang dapat ditawarkan kepada calon investor untuk mempercepat pembangunan di daerah ini. Kemasan buku ini disajikan dalam bentuk deskriptif teoritis dan analisis yang merupakan hasil penelitian yang penulis telah lakukan sebelumnya di Provinsi Gorontalo. Dalam kesempatan ini, penulis mengucapkan terima kasih kepada istri tercinta Ir. Asdewi Dai serta ananda Fadhilah Linti Olilingo, mereka berdua telah banyak memberikan dorongan serta inspirasi sehingga buku ini dapat terselesaikan.

Buku Potensi investasi di Provinsi Gorontalo ini diterbitkan oleh penerbit deepublish dan tersedia juga versi cetaknya.

Informations sur la lecture

Smartphones et tablettes
Installez l'application Google Play Livres pour Android et iPad ou iPhone. Elle se synchronise automatiquement avec votre compte et vous permet de lire des livres en ligne ou hors connexion, où que vous soyez.
Ordinateurs portables et de bureau
Vous pouvez écouter les livres audio achetés sur Google Play à l'aide du navigateur Web de votre ordinateur.
Liseuses et autres appareils
Pour lire sur des appareils e-Ink, comme les liseuses Kobo, vous devez télécharger un fichier et le transférer sur l'appareil en question. Suivez les instructions détaillées du Centre d'aide pour transférer les fichiers sur les liseuses compatibles.