Psikologi Kepribadian: Menyelami Misteri Kepribadian Manusia

DIVA PRESS
4,2
37 avaliações
E-book
412
Páginas

Sobre este e-book

Apa jadinya bila seseorang merasa bingung dengan pikiran dan perilakunya sendiri? Ada dualisme kepribadian dalam dirinya, yang satu mengarah pada keburukan, sedangkan yang lain mengajak pada kebaikan. Aktualisasi kepribadiannya kemudian ditentukan sepenuhnya oleh “nilai” yang memenangkan pertarungan kepribadian tersebut.

Dan, ternyata, mayoritas kita justru mengidap problem kepribadian itu, yang pada tingkat lanjut berakibat pada dominannya rasa berdosa, bersalah, gelisah, bahkan dalam beberapa kasus berakhir dengan kegilaan atau bunuh diri. Tidak seorang pun menginginkan hal ini terjadi!

Lantas apa yang mesti dilakukan?

Buku ini adalah salah satu solusinya. Melalui lembar demi lembarnya,kita diajak untuk memahami integritas pribadi kita kea rah positif menggunakan metode psikoterapi Barat dan Islam (metode sufi). Proses konseling yang diajukan bersifat konseptual, komparatif, dan praktis. Sehingga, adakalanya psikoterapi Barat dan Islam bisa dijalankan secara beriringan atau berdasarkan prosedur masing-masing.

Anda tinggal memilih: proses konseling Barat atau Islam, atau keduanya sekaligus. Yang pasti, proses apa pun yang Anda terapkan, semuanya bertujuan membentuk kepribadian yang kokoh, sehat, dan penuh dedikasi.


Selling point:

- Sejarah Psikologi Barat

- Tujuan Psikologi dan Sfisme

- Metodologi Psikologi dan Sufisme

- Sensasi dan Persepsi

- Belajar dan Kognisi

- Motivasi dan Emosi

- Aktualisasi Diri

- Kepribadian

- Agama

- Cinta, dll.

Classificações e resenhas

4,2
37 avaliações

Avaliar este e-book

Diga o que você achou

Informações de leitura

Smartphones e tablets
Instale o app Google Play Livros para Android e iPad/iPhone. Ele sincroniza automaticamente com sua conta e permite ler on-line ou off-line, o que você preferir.
Laptops e computadores
Você pode ouvir audiolivros comprados no Google Play usando o navegador da Web do seu computador.
eReaders e outros dispositivos
Para ler em dispositivos de e-ink como os e-readers Kobo, é necessário fazer o download e transferir um arquivo para o aparelho. Siga as instruções detalhadas da Central de Ajuda se quiser transferir arquivos para os e-readers compatíveis.