Sistem Peradilan Pidana Indonesia: Teori dan Praktik

· Universitas Brawijaya Press
5,0
3 avaliações
E-book
280
Páginas

Sobre este e-book

Perkembangan sistem peradilan pidana di Indonesia cukup pesat dengan diundangkannya beberapa undang-undang baru yang mengatur hukum acara yang secara khusus disesuaikan dengan semakin berkembangnya tindak pidana di era modern ini. Beberapa perubahan signifikan telah diletakkan dalam sistem hukum acara yang secara tidak langsung juga berpengaruh pada bekerjanya lembaga penegak hukum dalam melakukan tugasnya.

Buku Sistem Peradilan Pidana di Indonesia: Teori dan Praktik ini ditulis untuk menjembatani praktik hukum yang sudah semakin pesat berkembang dengan teori-teori lama yang masih dipertahankan di beberapa fakultas hukum yang sudah dirasa tidak sesuai dengan perkembangan zaman.

Buku ini diharapkan akan mengisi gap yang kosong di antara praktik dan teori sistem peradilan pidana berdasarkan penelitian dan artikel yang ditulis oleh para dosen hukum pidana yang berpengalaman di bidangnya. Buku ini rencananya juga akan dijadikan bahan ajar mata kuliah sistem peradilan pidana di lingkungan Fakultas Hukum Universitas Brawijaya.

Classificações e resenhas

5,0
3 avaliações

Sobre o autor

Dr. Nurini Aprilianda, S.H., M. Hum. menyelesaikan S1-S2 di Fakultas Hukum Universitas Brawijaya dan studi S3 di Universitas Airlangga. Hukum pidana, terutama dalam hukum perlindungan anak dan hukum pidana anak menjadi bidang kekhususannya. menjadi dosen tetap di Fakultas Hukum Universitas Brawijaya sejak 2002. Saat ini sedang mengemban amanah sebagai Ketua Pusat Pengembangan Riset Sistem Peradilan Pidana (PERSADA) di bawah LPPM UB. Dapat dihubungi di nuriniaprilianda@ub.ac.id.

Avaliar este e-book

Diga o que você achou

Informações de leitura

Smartphones e tablets
Instale o app Google Play Livros para Android e iPad/iPhone. Ele sincroniza automaticamente com sua conta e permite ler on-line ou off-line, o que você preferir.
Laptops e computadores
Você pode ouvir audiolivros comprados no Google Play usando o navegador da Web do seu computador.
eReaders e outros dispositivos
Para ler em dispositivos de e-ink como os e-readers Kobo, é necessário fazer o download e transferir um arquivo para o aparelho. Siga as instruções detalhadas da Central de Ajuda se quiser transferir arquivos para os e-readers compatíveis.