Steve Jobs: Seniman Teknologi Revolusioner Abad 21

· Anak Hebat Indonesia
4.4
7 reviews
Ebook
220
Pages

About this ebook

Jika ada yang ingin mengetahui mengenai suksesnya Apple sebagai perusahaan terbesar di dunia maka sebelumnya kamu harus tahu siapa sosok dibalik perusahaan tersebut. Dialah Steve Jobs, tokoh paling terkenal dibalik berdiri dan suksesnya perusahaan Apple. Jobs juga memimpin Pixar Animation Studios, sebuah perusahaan komputer animasi terkemuka di dunia layar lebar. telah menjadi multi-jutawan sebelum berumur 30 tahun. Dimulai dengan perusahaan NeXT untuk membuat sistem pendidikan dengan harga yang terjangkau, menemukan bahwa menjual software lebih baik dari pada menjual hardware.

Buku ini mencoba membahas kehidupan dan sepak terjang Sang Seniman IT yang tersohor ini supaya dapat menginspirasi orang banyak.

Ratings and reviews

4.4
7 reviews

About the author

Sony Adams lahir pada sebuah malam yang bercahaya di tahun 1988. Menamatkan beberapa tahun di sebuah fakultas sains di Universitas Gadjah Mada membuatnya tidak puas dan memilih untuk menekuni dunia tulis-menulis dan sastra. Sepuluh tahun berkecimpung di dunia menulis yang terdokumentasi dalam blog pribadinya, ia kemudian tertarik untuk keluar dari zona amannya tersebut dan mulai menulis sebuah tema yang berbau psikologi.

Didukung dengan perkenalannya dengan dunia spiritual dan filsafat, kini apa yang ditulis lebih didasarkan oleh pengalamannya sendiri. Bukan bermaksud menggurui, hanya bermaksud menginspirasi, berbagi dan ikut memperkaya khazanah buku motivasi dan pengembangan diri di Indonesia. Seorang librocubicularist, penyair kontemporer, dan penggemar novel filosofis ini dapat dihubungi di akun instagram-nya @fraithzone dan blog pribadinya dengan nama yang sama.

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.