Dasar Fotografi Digital 3: Menguasai Exposure

· Elex Media Komputindo
4.2
4 reviews
Ebook
112
Pages

About this ebook

Tingkat terang pada foto ditentukan oleh tiga faktor exposure yaitu Bukaan Aperture, Shutter Speed, serta ISO yang digunakan. Secara praktis kita bisa memilih mode Auto agar kamera mengatur ketiganya secara otomatis. Tetapi apakah metode ini cukup?

Seiring waktu, Anda akan menemui banyak skenario yang memerlukan pengaturan lanjutan. Pencahayaan yang berubah, warna objek serta latar yang bervariasi, mood yang ingin dicapai, efek freezing dan motion blur, serta banyak faktor lain ikut menentukan pengaturan Exposure yang ingin dicapai.

Buku ini merupakan seri ketiga dari Dasar Fotografi Digital. Pembahasan meliputi poin-poin terpenting menguasai exposure, dimulai dengan Tiga Faktor Exposure dan Mode Exposure. Selanjutnya dibahas cara Mengukur Exposure serta pembacaan Histogram, dan bab khusus mengenai Konsep Stop. Sebagai penutup, buku ini diperkaya dengan Penerapan Lanjutan serta teknik khusus untuk Mengatasi Keterbatasan Fotografi Digital.

Penyampaian materi yang bertahap dan dilengkapi dengan ilustrasi, tip, dan contoh praktik yang aplikatif diharapkan mempercepat pembaca menguasai pengaturan exposure.

Ratings and reviews

4.2
4 reviews
Dara Jati Septiningdiah
February 21, 2022
Can I download this ebook or pdf?
Did you find this helpful?

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.