Mengamankan Laut - Tata Ruang dan Keamanan Maritim

· Elex Media Komputindo
5.0
1 review
Ebook
336
Pages

About this ebook

Tata kelola pembangunan yang berkelanjutan adalah jawaban terhadap kebutuhan pemanfaatan masa kini dan kebutuhan generasi masa datang. Tata kelola sumber daya dan ruang maritim adalah isu yang kompleks dan membutuhkan peran semua pihak serta pendekatan kebijakan multidisiplin. Pemerintah sebagai salah satu pemangku kepentingan membutuhkan kemitraan dengan pemangku kepentingan lain yang memiliki sumber daya, pengetahuan dan keahlian dalam mengelola ruang dan sumber daya maritim. Pemerintah juga membutuhkan dukungan, keterlibatan dan kontribusi dari kalangan praktisi, peneliti dan akademisi dari berbagai bidang ilmu di perguruan tinggi. Buku ini diterbitkan atas kerjasama antara Kementerian Kordinator Bidang Kemaritiman dan Pusat Studi Pertahanan dan Keamanan (PUSHANKAM) UPN ÒVeteranÓ Yogyakarta. Buku ini merupakan satu bagian dari upaya untuk mencapai dua tujuan, yakni memperkaya informasi dan pengetahuan tentang isu-isu kemaritiman dan menjaring masukan kebijakan bagi pemerintah dalam kebijakan tata kelola sumber daya dan penataan ruang maritim. Di masa depan, pemerintah akan tetap menerima masukan kebijakan yang dibutuhkan bagi perbaikan kebijakan pembangunan wilayah maritim nasional kita. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Republik Indonesia

Ratings and reviews

5.0
1 review

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.