HyperDroid - PC Launcher

Berisi iklan
4,8
12,5 rb ulasan
1 jt+
Download
Rating konten
Semua Umur
Gambar screenshot
Gambar screenshot
Gambar screenshot
Gambar screenshot
Gambar screenshot
Gambar screenshot

Tentang aplikasi ini

Memperkenalkan Peluncur Gaya Win 11 – Ubah ponsel Anda menjadi pengalaman desktop yang lengkap, menangkap esensi komputer pribadi langsung di perangkat genggam Anda. Nikmati integrasi sempurna antara fungsionalitas desktop dan kenyamanan seluler, mengubah Android Anda menjadi perangkat yang kuat, efisien, dan bergaya.
Diupdate pada
5 Nov 2025

Keamanan Data

Keamanan dimulai dengan memahami cara developer mengumpulkan dan membagikan data Anda. Praktik privasi dan keamanan data dapat bervariasi berdasarkan penggunaan, wilayah, dan usia Anda. Developer memberikan informasi ini dan dapat memperbaruinya seiring waktu.
Tidak ada data yang dibagikan kepada pihak ketiga
Pelajari lebih lanjut cara developer menyatakan pembagian data
Tidak ada data yang dikumpulkan
Pelajari lebih lanjut cara developer menyatakan pengumpulan data

Rating dan ulasan

4,8
10,6 rb ulasan
Candra Lanh
17 Desember 2025
banyak sekali masalah nya, saya sebutkan sedikitnya saja, pertama jika orientasi berubah aplikasi yg di jalan kan ngerefresh sendiri, saat membuka menu laci aplikasi itu buffer, dan agak kurnang stabil sering frame drop. dan juga tab chrome itu selalu ketutup jika di close. yg paling parah banyak dan sering banget aplikasi dan file tidak terlihat sehingga sulit diakses. mohon bantuannya.
52 orang merasa ulasan ini berguna
Apakah konten ini berguna bagi Anda?
FerZ XD
16 Desember 2025
Halo dev, saran sedikit 🙌 Mungkin ke depannya bisa ditambahkan fitur multiwindow untuk semua aplikasi (force enable), jadi app bisa dibuka dalam mode jendela/floating, bukan hanya fullscreen. Bakal sangat membantu buat multitasking. Semoga bisa dipertimbangkan, thanks 👍
81 orang merasa ulasan ini berguna
Apakah konten ini berguna bagi Anda?
Keiter Apriano
2 Januari 2026
aplikasi nya udah bagus banget nih dah mirip mirip lah, tapi ada beberapa yang menurut saya harus di fix nih pertama kalau semisal kita mau buka daftar aplikasi yang berjalan itu masih tembus ke walpeper sebelum nya setelah itu ada bug bug kayak buka crome itumasih suka blenk dan launcher nya suka tiba tiba Crest dan saat costum walpeper walpeper nya malah tegak udah sih itu aja saran buat update selanjutnya untuk di fiks ya developer
13 orang merasa ulasan ini berguna
Apakah konten ini berguna bagi Anda?

Yang baru

Major UI Improvements,
The app can now be set as the default launcher via:
Settings > System > Default Launcher > Enable as Launcher.

Added support for more languages.