Praktek Monopoli dan Persaingan Usaha Tidak Sehat (Tinjauan Terhadap Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1999)

· Citra Aditya Bakti
5.0
6 reviews
Ebook
160
Pages

About this ebook

Peraturan hukum tentang monopoli baru dikenal di Indonesia, dengan demikian tidak mudah untuk mendapatkan literatur atau bahan bacaan yang menyangkut hal ini, demikian pula untuk mengadakan penelitian di Indonesia mengenai hal ini. Untuk itu saya sangat bersyukur karena sewaktu berada di Amerika Serikat saya mendapat kesempatan mempelajari dan menghimpun bahan-bahan bacaan mengenai Undang-Undang Anti Monopoli yang di negara itu dikenal dengan nama Antitrust.


Di samping itu, beberapa orang teman memberi saya bahan-bahan bacaan dari European Commission dan literatur lainnya yang berkaitan dengan anti monopoli dan persaingan usaha. Dengan demikian saya akan melakukan pembahasan terhadap Undang-Undang Anti Monopoli dengan menggunakan landasan teori yang didapat dari Undang-Undang Antitrust Amerika Serikat dan dengan peraturan tentang persaingan usaha dan anti monopoli dari negara-negara Eropa.

Buku persembahan penerbit CitraAdityaBakti

#CitraAdityaBakti

Ratings and reviews

5.0
6 reviews
nila wati
June 13, 2021
Good book...
Did you find this helpful?

About the author

Penulis lahir di Natal, Tapanuli Selatan, Sumatera Utara. Menempuh pendidikan di Fakultas Hukum Universitas Islam Sumatera Utara, Medan, lulus pada tahun 1983. Pada tahun 1996 sampai 1998 penulis melanjutkan studi di Southern Methodist University, School of Law di Dallas, Texas-USA, dan memperoleh gelar Master of Law (LL.M) di bidang International And Comparative Law.

Penulis bekerja di PT. Telkom Bandung dan tinggal di Bandung. Buku penulis yang sudah diterbitkan adalah "Pasar Modal, Penawaran Umum Dan Permasalahannya", dan "Due Diligence Dan Tanggung Jawab Lembaga Penunjang Pada Proses Penawaran Umum", diterbitkan oleh PT. Citra Aditya Bakti tahun 1996 dan tahun 1999.

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.