Generasi Berhijrah

· Bandar Publishing
eBook
134
Halaman

Tentang eBook ini

Tidak semua orang menggeluti profesi dengan dasar keterpaksaan.

Semua orang membutuhkan bayaran, namun lain cerita ketika itu

dilakukan dengan penuh kebahagiaan. Orang-orang yang

mengejar setoran tidak dengan perasaan bahagia, berpeluang

mendapatkan luka batin yang berlipat.


Manusia memiliki ketergantungan, sekaligus keseyogiaan interaksi

dengan orang lain di sekitarnya. Kebahagiaan dalam menjalani

hidup sangat ditentukan oleh bagaimana orang-orang menjalaninya

dengan nyaman.


Generasi Berhijrah / Sulaiman Tripa, Banda Aceh: Bandar Publishing, 2019

vi, 134 hlm, 21 x 14,8 cm

Cetakan Pertama, April 2019


Bandar Publishing


Banda Aceh, Provinsi Aceh


E-mail: bandar.publishing@gmail.com

ISBN: 978 – 623 – 7081 – 33 – 3

Tentang pengarang

Sulaiman Tripa, lahir di Panteraja, 2 April 1976. Sedang

terus belajar menulis, dan selama ini menulis sejumlah artikel baik

untuk suratkabar, jurnal, dan laman. Sudah menulis sejumlah

buku. Sejak tahun 2006, mengajar mata kuliah Hukum dan

Masyarakat pada Fakultas Hukum Universitas Syiah Kuala, Banda

Aceh. Sejak 2010 mengelola Sikula Merangkai Kata –komunitas

yang membantu mereka yang sama-sama ingin belajar menulis

bersama. Saya sedang belajar menulis setiap hari untuk blog

kupiluho.wordpress.com.

Beri rating eBook ini

Sampaikan pendapat Anda.

Informasi bacaan

Smartphone dan tablet
Instal aplikasi Google Play Buku untuk Android dan iPad/iPhone. Aplikasi akan disinkronkan secara otomatis dengan akun Anda dan dapat diakses secara online maupun offline di mana saja.
Laptop dan komputer
Anda dapat mendengarkan buku audio yang dibeli di Google Play menggunakan browser web komputer.
eReader dan perangkat lainnya
Untuk membaca di perangkat e-ink seperti Kobo eReaders, Anda perlu mendownload file dan mentransfernya ke perangkat Anda. Ikuti petunjuk Pusat bantuan yang mendetail untuk mentransfer file ke eReaders yang didukung.