Manajemen Rantai Pasok

· · · · · · · · · ·
· PT. Sonpedia Publishing Indonesia
5.0
3 reviews
eBook
202
Pages

About this eBook

Buku "Manajemen Rantai Pasok" adalah sebuah panduan komprehensif yang menyajikan konsep, sejarah, dan praktik terkini dalam mengelola rantai pasok secara efektif. Rantai pasok merupakan serangkaian proses yang terlibat dalam memindahkan produk atau layanan dari pemasok ke konsumen akhir. Dalam dunia bisnis yang semakin kompleks dan global, manajemen rantai pasok menjadi kunci penting untuk mencapai keunggulan kompetitif.

Dalam buku ini, penulis membahas berbagai aspek penting dalam manajemen rantai pasok, mulai dari Komponen Manajemen Rantai Pasok, Strategi Manajemen Rantai Pasok, Transportasi dan Distribusi Manajemen Rantai Pasok, Penggunaan Teknologi Informasi Manajemen Rantai Pasok, Manajemen Rantai Pasok Hijau, dan Pengukuran Kinerja dalam Manajemen Rantai Pasok.  

Buku ini juga membahas peran Manajemen Rantai Pasok Berkelanjutan, Manajemen Risiko dalam Rantai Pasok, dan Manajemen Rantai Pasok Digital dalam mengotomatisasi proses, meningkatkan visibilitas, dan mempercepat aliran informasi di seluruh rantai pasok.


Ratings and reviews

5.0
3 reviews

Rate this eBook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Centre instructions to transfer the files to supported eReaders.