Manajemen Rantai Pasok

· · · · · · · · · ·
· PT. Sonpedia Publishing Indonesia
5,0
3 avaliações
E-book
202
Páginas

Sobre este e-book

Buku "Manajemen Rantai Pasok" adalah sebuah panduan komprehensif yang menyajikan konsep, sejarah, dan praktik terkini dalam mengelola rantai pasok secara efektif. Rantai pasok merupakan serangkaian proses yang terlibat dalam memindahkan produk atau layanan dari pemasok ke konsumen akhir. Dalam dunia bisnis yang semakin kompleks dan global, manajemen rantai pasok menjadi kunci penting untuk mencapai keunggulan kompetitif.

Dalam buku ini, penulis membahas berbagai aspek penting dalam manajemen rantai pasok, mulai dari Komponen Manajemen Rantai Pasok, Strategi Manajemen Rantai Pasok, Transportasi dan Distribusi Manajemen Rantai Pasok, Penggunaan Teknologi Informasi Manajemen Rantai Pasok, Manajemen Rantai Pasok Hijau, dan Pengukuran Kinerja dalam Manajemen Rantai Pasok.  

Buku ini juga membahas peran Manajemen Rantai Pasok Berkelanjutan, Manajemen Risiko dalam Rantai Pasok, dan Manajemen Rantai Pasok Digital dalam mengotomatisasi proses, meningkatkan visibilitas, dan mempercepat aliran informasi di seluruh rantai pasok.


Classificações e resenhas

5,0
3 avaliações

Avaliar este e-book

Diga o que você achou

Informações de leitura

Smartphones e tablets
Instale o app Google Play Livros para Android e iPad/iPhone. Ele sincroniza automaticamente com sua conta e permite ler on-line ou off-line, o que você preferir.
Laptops e computadores
Você pode ouvir audiolivros comprados no Google Play usando o navegador da Web do seu computador.
eReaders e outros dispositivos
Para ler em dispositivos de e-ink como os e-readers Kobo, é necessário fazer o download e transferir um arquivo para o aparelho. Siga as instruções detalhadas da Central de Ajuda se quiser transferir arquivos para os e-readers compatíveis.