SAH: Sudahi atau Halalkan

· WahyuQolbu
4.7
288 reviews
Ebook
228
Pages

About this ebook

“Kami tidak melihat ada solusi bagi sepasang insan yang saling jatuh cinta selain menikah."
(HR. Ibnu Majah)

Cinta itu fitrah, namun apabila dalam sebuah hubungan itu tak ada kejelasan status, apakah layak cinta itu dipertahankan? Cinta itu tidak sekadar mengatakan suka, tidak sekadar mengumbar janji untuk setia, lebih dari itu cinta butuh ikatan. Status SAH secara agama dan negara. Bila nyatanya hubungan itu tidak ada kejelasan, lekaslah putuskan: SUDAHI atau HALALKAN.

Inilah kisah-kisah nyata mereka yang belajar dari pengalaman untuk mengambil ketegasan dalam sebuah hubungan. Menyudahi cinta yang tak halal untuk meraih cinta-Nya atau menghalalkan cinta itu agar mendapat ridha-Nya.

***

“Buku ini cocok untuk kalian yang sedang memantaskan diri ke jenjang pernikahan.
Kisah-kisahnya menginspirasi dan memotivasi.”

(@NegeriAkhirat: penulis buku best seller “Kun Anta”)

“Masya Allah, banyak pencerahan dalam buku ini. Sangat menginspirasi.
Memberikan solusi untuk mengambil ketegasan: SUDAHI atau HALALKAN.”

(@DuniaJilbab: penulis buku best seller “Kutinggalkan dia karena DIA”)

“Kamu ingin hijrah? Kamu ingin menjadi pribadi lebih baik? Insya Allah, buku ini berguna untukmu.
Bukunya keren, penjabarannya padat dan kisah-kisahnya inspiratif.”

(Arif Rahman Lubis: founder @Teladan.Rasul dan penulis buku best seller “Halaqah Cinta”)

===================

Buku S.A.H ini adalah buku inspirasi Islami, yang diterbitkan oleh penerbit WahyuQolbu.

Ratings and reviews

4.7
288 reviews
Angga Dwy Saputra
February 1, 2017
Kata2nya bagus. Tadinya mau beli bukunya, cuma gak sempat2. Pas lihat di instagram ada di play books langsung gerak cepat beli nih buku. Makasih...
9 people found this review helpful
Did you find this helpful?
Hanifah Riani Dewi
May 15, 2020
Buku yang sangat bagus. Jika engkau mencintai seseorang hanya ada 2 pilihan, Halalkan atau Tinggalkan. tidak ada pilihan pacaran.
Did you find this helpful?

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.